Kelebihan dan Kekurangan Water Heater Solar
Dalam kehidupan sehari-hari kebutuhan air panas semakin menjadi kebutuhan yang wajib. Tentunya jika kamu rutin membutuhkan air hangat, kamu juga sering menggunakan water heater nih. Salah satu jenis water heater yang direkomendasikan adalah solar water heater. Kenapa solar water heater? Alat pemanas air ini dalam pengoprasianya tidak membutuhkan banyak biaya sehingga tidak menguras kantong jika …